Ribuan Warga Subang Padati Coklat Kita Ngabuburit
- 16 Maret 2025 | 21:35:00 WIB
RIBUAN warga tumpah ruah di lapangan Alun-alun Kabupaten Subang, menghadiri event Coklat Kita Ngabuburit 2025, Minggu (16/3/2025).
RIBUAN warga tumpah ruah di lapangan Alun-alun Kabupaten Subang, menghadiri event Coklat Kita Ngabuburit 2025, Minggu (16/3/2025).
PEMPROV Jabar mendapatkan Hasil Evaluasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun 2024
KEBERADAAN pagar bambu laut di sejumalah perairan, menjadi polemik di masyarakat.
JuaraNews, Bandung - Sekretaris Daerah (Sekda) Bandung Barat Ade Zakir, resmi menjabat Pelaksana Harian (Plh) Bupati Bandung Barat.
Ade Zakir pun langsung melakukan konsolidasi tim internal dan menjalin komunikasi dengan berbagai stakeholder.
Pasalnya, dalam waktu dekat, Kabupaten Bandung Barat akan menghadapi sejumlah agenda besar yang perlu dipersiapkan, mulai dari Hari Jadi ke-17 dan tahapan Pilkada Serentak 2024.
"Intinya kan Plh ini sementara sambil menunggu ditetapkannya Pj pengganti. Kalau Plh kan melaksanakan tugas harian jadi bersifat strategis selama belum ada Pj pengganti," kata Ade, (7/6/2024).
Ia memastikan siap melaksanakan tugas yang sudah diembankan kepada dirinya, sambil menunggu nama yang akan menduduki Penjabat (Pj) Bupati Bandung Barat selanjutnya.
"Kita ngak tahu juga mungkin besok atau lusa sudah ada ditetapkan Pj baru, ya sudah, berarti saya kembali ke Sekda, nanti Bupatinya oleh pejabat," ucapnya.
Sebelumnya, Pj Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin menunjuk Sekretaris Daerah (Sekda) Bandung Barat Ade Zakir sebagai pelaksana harian (Plh) Bupati Bandung Barat menggantikan Arsan Latif.
Keputusan tertuang dalan surat radiogram Pj Gubernur Jawa Barat nomor 22/KPG.07/PEMOTDA, pada Kamis 6 Juni 2024. Ade Zakir bakal menjalankan roda pemerintahan dan tugas-tugas harian kepala daerah hingga penjabat (Pj) bupati baru ditetapkan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).
Tak hanya itu, penunjukan Ade Zakir sebagai Plh Bupati Bandung Barat dalam surat Pj Gubernur Jawa Barat nomor 22/KPG.07/PEMOTDA itu juga memuat tentang keputusan pencopotan Arsan Latif dari Pj Bupati.
Dasar pemecatan Arsan Latif tertuang dalam surat radiogram Kemendagri nomor 100.2.1.3/4279/OTDA bahwa saudara Arsan Latif telah disahkan pemberhentiannya sebagai pj Bupati Bandung Barat sejak tanggal 6 Juni 2024. (*)
Rdsp
0 KomentarPRESIDEN Prabowo Subianto mengatakan pemerintah akan menurunkan harga tarif tol dan tiket pesawat saat mudik Lebaran Selengkapnya..
PARTAI Demokrat Jabar siap menyukseskan pemerintahan Presiden Prabowo Subianto sesuai amanat Kongres VI Demokrat di Selengkapnya..
SELURUH ASN Pemprov Jabar ngantor lebih awal selama bulan Ramadan, yakni pukul 06.30 WIB harus sudah di kantor atau Selengkapnya..
PEMERINTAH memutuskan awal puasa atau 1 Ramadan 1446 Hijriah/2025 jatuh pada Sabtu Selengkapnya..
KETUA Umum Partai Demokrat, AHY menegaskan komitmen penuh mendukung dan menyukseskan pemerintahan Presiden Prabowo Subianto. Selengkapnya..
MAJU kena mundur kena. Peribahasa itu tepat menggambarkan kondisi saat ini, terkait penanggulangan Covid-19.