Kesbangpol Belum Terima Aduan Adanya Kisruh
- 28 November 2024 | 09:01:00 WIB
BAKESBANGPOL Jawa Barat belum mendapatkan laporan adanya kisruh terkait jalannya pemungutan suara pilkada serentak 2024.
BAKESBANGPOL Jawa Barat belum mendapatkan laporan adanya kisruh terkait jalannya pemungutan suara pilkada serentak 2024.
RENCANA Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) merupakan dokumen perencanaan pembangunan jangka panjang.
JuaraNews, Bandung - Hasil perhitungan cepat (Quick Count) pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat, tanggal 27 November 2024, Pasangan Calon (Paslon) Nomor Urut 4, Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan menang telak diatas 60 persen, tinggal menunggu real count dari pengumuman Komisi Pemilihan Umum (KPU).
"Alhamdulillah hasil ini membuktikan kepercayaan masyarakat Jawa Barat kepada pasangan 'Dermawan' cukup tinggi. Kemenangan ini merupakan kemenangan masyarakat Jawa Barat. Kerja semua team partai dan relawan pendukung paslon Dermawan. Semoga kepemimpinan Dedi-Erwan bisa membawa kemajuan untuk masyarakat Jawa Barat yang lebih istimewa dari berbagai segi," kata Ketua Umum Komunitas Kujang Dewa, H Ahmad Bajuri, Rabu (27/11/2024) malam.
Bajuri menyampaikan, Komunitas Kujang Dewa berharap, di bawah kepemimpinan Dedi-Erwan, bisa membangun sinergitas dengan semua element baik Partai pengusung juga para relawan, dalam rangka terus bekerja membawa masyarakat Jawa Barat lebih sejahtera.
"Semua visi misi-nya bisa berjalan. Jadi kerja semua tim dan relawan terus mengawal program Dedi-Erwan bisa terlaksana," tandasnya.
Kepada para relawan Kujang Dewa, Ahmad Bajuri menyampaikan ucapan terima kasih atas partisipasi, andil dalam memenangkan Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan.
"Khusus untuk para Relawan Kujang Dewa, saya ucapkan terima kasih atas kebersamaannya untuk ikut bagian dalam memenangkan pasangan Dedi-Erwan dengan segala keterbatasannya. Terima kasih Kang Anton Sukartono Suratto selaku Ketua DPD Demokrat Jabar yang telah ikut mensuport perjalanan perjuangan Kujang Dewa," pungkas Bajuri. (*)
Rdsp
0 KomentarHASIL perhitungan cepat (Quick Count) Pasangan Calon Nomor Urut 4, Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan menang telak diatas 60 persen. Selengkapnya..
PASLON calon nomor urut 2, Haru Suandharu-Dhani Wirianata menanggapi hasil quick Selengkapnya..
SMAN 1 Padalarang, KBB terpilih juara 1 kategori Kepsek Dedikatif Tingkat Provinsi di Peserta Jambore Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Hebat Selengkapnya..
KPID Jawa Barat bersama seluruh Lembaga penyiaran di Jawa Barat untuk menggempur konten konten negative yang bertebaran di media berbasis Selengkapnya..
PENGAMAT Politik Universitas Padjadjaran (Unpad), Firman Manan memprediksi 2 paslon akan bersaing ketat di Pilwalkot Selengkapnya..
MAJU kena mundur kena. Peribahasa itu tepat menggambarkan kondisi saat ini, terkait penanggulangan Covid-19.
LAYANAN Mobil SIM Keliling Online hadir di sejumlah tempat di wilayah Kota Bandung Raya. Berikut ini jadwal dan lokasinya:
ACHYADI sosok bapak pemilik sepeda tua yang juga melukis tokoh tokoh sejarah pejuang kemerdekaan Indonesia.
KPID Jawa Barat bersama seluruh Lembaga penyiaran di Jawa Barat untuk menggempur konten konten negative yang bertebaran di media berbasis internet.
KETUA Relawan Bandung Kudu HD Jimmy Purnama yakin Haru Suandharu dan Dani Wirianata atau Pasangan HD akan memenangkan Pilkada 2024