free hit counter code DPRD Soroti Rekruitmen Guru Honorer di Jabar - JuaraNews Inspirasi Semangat Muda web stats service from statcounter

Hot News


Opini


  • RPJPD JABAR 2025-2045
    RPJPD JABAR 2025-2045

    RENCANA Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) merupakan dokumen perencanaan pembangunan jangka panjang.

    DPRD Soroti Rekruitmen Guru Honorer di Jabar

    DPRD Soroti Rekruitmen Guru Honorer di Jabar

    • Jumat, 5 November 2021 | 12:34:00 WIB
    • 0 Komentar

     

    JuaraNews, Bandung - Permasalahan Guru Honorer di Jabar umumnya di Indonesia terkait ketersediaan formasi bagi calon Guru PPPK. Hal itu diungkapkan Anggota Komisi V DPRD Jabar, Iwan Suryawan.

    Menurutnya, masih banyaknya guru _existing_ sekolah yang tidak bisa bahkan tidak lolos PPPK dikarenakan formasi atau bidang ilmu nya tidak tersedia.


    Maka dari itu, Menurut Iwan, ini menjadi pekerjaan rumah bagi seluruh pihak terkait, maka dari itu, dia berharap kedepannya Pemprov maupun Pemerintah Pusat bisa mengkaji ulang dalam proses rekruitmen Guru PPPK.


    "Terkait dengan masalah pengangkatan guru PPPK , diberikan usulan bagaimana terkait pengangkatan harus memperhatikan guru honorer existing dan secara bertahap dilakukan peningkatan kapasitas dan bisa diangkat jadi guru PPPK dengan mengikuti prosedur yang berlaku," kata Iwan.


    Iwan Suryawan mengatakan hal itu saat monitoring persiapan pelaksanaan Pembelajaran Tatap Muka (PTM) dan realisasi pelaksanaan vaksin di SMAN 3 Cibinong belum lama ini.

    Selain meninjau kesiapan PTM juga melakukan diskusi bersama guru dan civitas SMAN 3 Cibinong serta menyerap aspirasi dari guru Honorer yang ada di SMAN 3 Cibinong ini.


    Pada kesempatan kali ini juga turut hadir perwakilan Kantor Cabang Dinas Pendidikan Wilayah I Kabupaten Bogor. (*)

    bas

    0 Komentar

    Tinggalkan Komentar


    Cancel reply

    0 Komentar


    Tidak ada komentar

    Berita Lainnya


    Tanggul Sungai Cisunggalah Jebol Air Genangi Rumah
    Kader Demokrat Jabar Ikut Sukseskan Pilkada 2024
    KPU Mulai Sebar 3.851.277 Surat Suara Pilkada 2024
    Kasus Smart City, 2 Anggota DPRD Diperiksa KPK
    Pasangan HD akan Tumbuhkan Ruang Industri Kreatif

    Editorial


      Info Kota


        Inspirasi