free hit counter code Barisan Pemuda Nusantara Tegaskan Bantu Penanganan Covid-19 - JuaraNews Inspirasi Semangat Muda web stats service from statcounter

Hot News


Jabar Juara


Opini


  • RPJPD JABAR 2025-2045
    RPJPD JABAR 2025-2045

    RENCANA Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) merupakan dokumen perencanaan pembangunan jangka panjang.

    Barisan Pemuda Nusantara Tegaskan Bantu Penanganan Covid-19
    JuaraNews/Abdul Basir Pelantikan dan Pengukuhan DPD BAPERA Jabar masa bakti 2020-2025, Rabu (25/11/2020)

    Barisan Pemuda Nusantara Tegaskan Bantu Penanganan Covid-19

    • Rabu, 25 November 2020 | 16:00:00 WIB
    • 0 Komentar

    JuaraNews, Bandung - Barisan Pemuda Nusantara (BAPERA) siap membantu langkah pemerintah Indonesia dalam penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN).


    Demikian disampaikan, Ketua Umum DPP BAPERA Fahd Elfouz Arafiq kepada wartawan, usia menghadiri Pelantikan dan Pengukuhan DPD BAPERA Jabar masa bakti 2020-2025, di Hotel Preanger, Jalan Asia Afrika, Kota Bandung, Rabu (25/11/2020).


    "Imbauan seluruh kader BAPERA khususnya di 27 Kota/Kabupaten di Jabar untuk membantu program-program pemerintah dalam penanganan Covid-19. Salah satunya kita harus tetap menjaga protokol kesehatan," kata Fahd.


    Apalagi, kata dia Gubernur Jabar merupakan Ketua Dewan Pertimbangan DPD BAPERA Jabar, sehingga perlu ada sumbangsih dari BAPERA untuk membantu Penanganan Covid-19 ini.


    Selain itu, dia berharap, kedepan BAPERA Jabar dapat membuat program yang mampu untuk ikut bersinergi dengan Pemerintah Daerah dalam ikut membangun pembangunan di Jawa Barat.


    "Kedepan harus membentuk struktur sampai ke bawah baru nanti bicara program semua bidang harus mendukung program pemerintah seiring," katanya.


    Sementara itu, ketua DPD BAPERA Jabar Raden Andreas Nandiwardhana mengatakan pihak kedepan siap bersinergi dengan pemerintah Jabar dalam penanganan Covid-19. Meski begitu, lanjut dia fokus utama setelah pelantikan yakni melaksanakan konsolidasi untuk membentuk struktur kepengurusan.


    "Dalam waktu dua Minggu saya sudah bicara sama pengurus-pengurus di Jabar untuk menyiapkan dan menyusun struktur kepengurusan BAPERA Jabar, karena ada istilah Ngaberet istilahnya lari, maka dari itu kita Jabar harus ngaberet dan lari," tuturnya. (*)

    bas

    0 Komentar

    Tinggalkan Komentar


    Cancel reply

    0 Komentar


    Tidak ada komentar

    Berita Lainnya


    Bey Machmudin: Hati-hati, Marak Investasi Bodong
    UPI Siap Jadi Agen Penggerak Pengelolaan Sampah
    Rutilahu Diharapkan Bisa Dikelola oleh Masyarakat
    Buruh Sosialisasikan Putusan MK soal UU Cipataker
    LPI Gelar Diskusi soal Politik Identitas

    Editorial



      sponsored links