Buky: Utamakan Tertib di Jalan saat Mudik Lebaran
- 26 Maret 2025 | 21:40:00 WIB
Ketua DPRD Jabar, Buky Wibawa mengimbau pemudik untuk tetap tertib di jalan saat hendak pulang kampung.
Ketua DPRD Jabar, Buky Wibawa mengimbau pemudik untuk tetap tertib di jalan saat hendak pulang kampung.
PEMPROV Jabar mendapatkan Hasil Evaluasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) tahun 2024
KEBERADAAN pagar bambu laut di sejumalah perairan, menjadi polemik di masyarakat.
Bandung, Juaranews – Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) level 1, kembali diberlakukan di seluruh kabupaten/kota di Jawa Barat. Pemberlakuan ini sesuai usulan pemerintah menyusul peningkatan kasus Covid-19, termasuk di Jabar. Selain itu, hal ini pun ditandai dengan naiknya tingkat keterisian tempat tidur rumah sakit rujukan Covid-19 atau bed occupancy ratio (BOR).
Ketua Harian Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 Jabar, Dewi Sartika mengatakan, berdasarkan hasil evaluasi, pemerintah pusat meminta Jabar kembali menerapkan PPKM Level 1.
“Sekarang semuanya (wilayah Jabar) sudah di level 1, kemudian bed occupancy ratio juga sudah dua persen," kata Dewi, dikutip dari iNews Senin (10/10/2022).
Dewi menjelaskan, kasus Covid-19 di Jabar sempat mengalami penurunan. Namun, saat ini, sejumlah kabupaten/kota di Jabar mengalami kenaikan kasus.
“Kasus harian pun kemarin sudah di bawah 200, tapi sekarang sudah di atas 200. Namun, itu masih relatif landai," ujarnya.
Seiring masih terus bermunculannya kasus Covid-19, pihaknya pun mengimbau masyarakat untuk menuntaskan vaksinasi Covid-19. Dia pun meyakinkan, program vaksinasi Covid-19, baik vaksinasi tahap 1, tahap 2, maupun booster masih terus dilakukan di Jabar.
"Kalau untuk booster sekarang sudah di angka 80 persenan dan itu akan terus dilaksanakan. Bahkan, untuk para dokter sudah hampir semua, cuma tinggal yang lansia," katanya.
Diketahui, di Jabar sudah ada beberapa daerah yang msih menerapkan PPKM Level 1, seperti Kota Bandung. Dalam penerapannya, Pemkot Bandung melakukan beberapa penyesuaian aturan untuk masyarakat dan sektor ekonomi. Terkait PPKM Level 1, pemerintah pusat sendiri menyatakan bahwa kebijakan tersebut rencananya berlaku hingga 7 November 2022.
Aep
0 KomentarKetua DPRD Jabar, Buky Wibawa mengimbau pemudik untuk tetap tertib di jalan saat hendak pulang kampung. Selengkapnya..
DLH Kota Bandung menyiapkan 1.968 personel kebersihan untuk memastikan kebersihan kota tetap terjaga selama perayaan Idulfitri Selengkapnya..
PEGADAIAN Kanwil X Jabar melalui kantor area menggelar aksi sosial dengan membagikan 200 paket sembako kepada panti asuhan dan panti jompo yang Selengkapnya..
PEMPROV Jabar menyediakan menyediakan 55 Posko Piket Lebaran di jalur mudik. Selengkapnya..
PULUHAN mahasiswa kembali menggelar unjuk rasa di depan kantor DPRD Jabar, Jalan Diponegoro Kota Bandung, Senin Selengkapnya..
MAJU kena mundur kena. Peribahasa itu tepat menggambarkan kondisi saat ini, terkait penanggulangan Covid-19.
DLH Kota Bandung menyiapkan 1.968 personel kebersihan untuk memastikan kebersihan kota tetap terjaga selama perayaan Idulfitri 2025
PULUHAN mahasiswa kembali menggelar unjuk rasa di depan kantor DPRD Jabar, Jalan Diponegoro Kota Bandung, Senin (24/3/2025).